Freedom Call adalah band power metal yang berasal dari Jerman yang dibentuk pada tahun 1998 oleh gitaris / penyanyi Chris Bay dan drummer Gamma Ray Dan Zimmermann. Mereka telah merilis 6 album studio sejauh ini: Stairway to Fairyland (1999), Crystal Empire (2001), Eternity (2002), The Circle of Life (2005), Dimension (2007) dan Legend of Shadow King (2010).
Sumber: last.fm
Lagu-lagu band Freedom Call antara lain: